MENINGKATNYA PENYEBARAN “VIRUS GILA” LITERASI

MENINGKATNYA PENYEBARAN “VIRUS GILA” LITERASI By : Nurkholis, M.Pd. (Sekum PGRI Kab. Bondowoso) Kita sangat terkejut dan bangga, ketika melihat banjirnya antusiasme kawan-kawan guru dalam mengisi laman web PGRI Kabupaten Bondowoso dengan berbagai ragam karya literasi. Kita tidak menyangka secepat itu virus literasi menyebar di kalangan kawan-kawan guru. Laman web PGRI diinisiasi Pengurus PGRI Bondowoso …

MENINGKATNYA PENYEBARAN “VIRUS GILA” LITERASI Selengkapnya »